Ya Allah pejamkanlah mataku
yang telah Engkau hembuskan angin pantai
supaya aku sanggup membeku
dan terhindar dari sifat lalai
Bila nanti aku menggemari telur
Ya Allah temani aku dalam sabar dan syukur
menjadi makhlukMu yang makmur
juga jauh dari siksa kubur
Ya Allah aku malu pada diriku
yang begitu lugu
juga gampang di tipu
oleh para ciptaanMu
Ya Allah terima kasih atas mimpi
yang menghiasi sunyi
karena sunyi adalah teman sejati
bila waktuku berhenti
No comments:
Post a Comment